5 Manfaat Kulit Pisang Untuk Kecantikan Wajah Begini Caranya


manfaat kulit pisang untuk kecantikan
kulit pisang

Kini telah ditemukan manfaat kulit pisang untuk kecantikan, menyingkirkan kutil, mencegah keriput, memutihkan kulit, bahkan bisa dipakai sebagai obat jerawat yang bisa anda coba di rumah. Maka kalau anda suatu saat makan kulit pisang, sebaiknya jangan langsung dibuang, ternyata setelah diteliti kulit pisang banyak mengandung berbagai vitamin B6 dan B12, potassium, karbohidrat dan magnesium.

Kandungan nutrisi tersebut bisa dimanfaatkan untuk mengatasi masalah gangguan kulit. Berikut ulasan selengkapnya.

5 Khasiat Manfaat Kulit Pisang

1. Menghilangkan kutil 

Kalium yang terkandung dalam buah pisang bisa dipakai untuk obat kutil alami, caranya gosoklah area kulit yang kutilan, lakukan berulang-ulang dua kali sehari sehabis mandi.

2. Mencegah kulit keriput 

Masalah keriput memang tidak bisa dihindari baik pria maupun wanita kalau usianya sudah bertambah tua. Namun jangan khawatir kandungan antioksidan yang terdapat pada kulit pisang ternyata bermanfaat untuk kesehatan kulit.

BACA JUGA:
Manfaat ASI Eksklusif Bagi Bayi Menurut Depkes Bisa Meningkatkan Volume Otak Anak

Karena bisa digunakan mengurangi terjadinya resiko keriput atau penurunan penuaan dini. Jikalau anda ingin tampil lebih awet muda tidak perlu menggunakan obat khusus yang mengandung bahan kimia, karena jika kurang beruntung akan menimbulkan kanker kulit.

3. Pemutih kulit alami 

Dalam memutihkan kulit secara alami cukup menggunakan kulit pisang itu bisa, tidak perlu memakai kosmetik pemutih kulit atau sabun khusus yang bisa menimbulkan efek samping jika tidak cocok. Zat yang terkandung dalam kulit pisang seperti mutiara karena banyak mengandung antioksidan tinggi dan kalium yang melimpah.

4. Obat jerawat 

Vitamin yang terkandung di kulit pisang mengandung zat lain seperti zat besi, potassium dan mangan yang bisa membantu untuk mengatasi dan digunakan sebagai obat jerawat. Caranya cukup pijatlah area wajah yang berjerawat menggunakan kulit pisang, setelah itu cukup diamkan sejenak dan cuci wajah dengan air bersih cara teratur.

5. Menjaga kesehatan kulit 

Kandungan antioksidan yang terdapat pada kulit pisang memiliki sifat anti inflasi, digunakan untuk mengatasi masalah psoriasis di mana hal ini berguna untuk menjaga kulit tetap sehat. Caranya ambil kulit pisang lalu Gosokkan ke area kulit kasar atau bermasalah, setelah itu cucilah dengan air bersih setiap hari.

BACA JUGA: 4 Pola Penting Bagaimana Cara Hidup Sehat Alami Menjaga Tubuh Tetap Bugar

Itulah manfaat kulit pisang untuk kecantikan yang bisa Anda coba di rumah, tidak perlu biaya mahal apalagi harus melakukan perawatan khusus. Tidak hanya tanpa efek samping tapi aman digunakan. Silakan bagikan informasi ini. Terima kasih.

loading...

Penulis:

Nur Rizqiana Pratami Judul Artikel : 5 Manfaat Kulit Pisang Untuk Kecantikan Wajah Begini Caranya
Di Terbitkan : Kamis, 16 Agustus 2018
Nama : Nur Rizqiana Pratami
Biografi :

0 Response to "5 Manfaat Kulit Pisang Untuk Kecantikan Wajah Begini Caranya"

Posting Komentar